26 Sep 2013

CARA MEMBUAT LOGO SCTV



1. Buka CorelDraw seperti biasa
2.Klik icon new
3.Klik Ellips Tool (F7)
   - Buat lingkaran dengan menekan ctrl agar lingkaran sempurna
   - Copy pastekan Lingkaran tersebut,lalu tekan shift arahkan kursor ke bagian dalam lingkaran
   - untuk lingkaran ketiga juga seperti cara diatas
   - kepinggirkan ke 2lingkaran yang berada didalam
4.Klik semua lingkaran menggunakan shift,  lalu pilih arrange klik group
5. Klik Rectangle tool (F6)
     - Buat kotak di bagian tengah bawah lingkaran dengan menekan ctrl agar kotak sempurna,
6. Pilih kotak dan lingkaran tersebut dengan menekan shift, lalu trim, hilangkan kotak tersebut
7. Ungroupkan setengah lingkaran tersebut, tekan shift pilih ke tiga lingkaran tersebut lalu trim,  tarik bagian kedua dari setengah lingkaran tersebut, lalu delete.
8. Pilih Text tool (F8) ketikan Logo "SCTV"
9. Warnai unsur unsur logo dengan klik fiil tool lalu pilih fountain fill dialoglalu atur warna 

SEKIAN 
 
 

 
 





Tidak ada komentar:

Posting Komentar